Kapolres Bangka Barat Mengucapkan Selamat Hari Batik Nasional 2022

Bangka Barat — Kapolres Bangka Barat AKBP Catur Prasetiyo SIK dan Ketua Bhayangkari Cabang Bangka Barat bersama Staf mengucapkan Selamat Hari Batik Nasional yang jatuh pada tanggal 02 Oktober 2022.

Batik merupakan warisan bangsa yang ada di setiap daerah yang harus kita lestarikan di Hari Batik Nasional 2022 adalah salah satu peringatan hari penting di bulan Oktober 2022.

Bacaan Lainnya

Hari Batik Nasional diperingati pada tanggal 2 Oktober 2022 setiap tahunnya sejak batik diakui sebagai warisan budaya tak benda dari Indonesia oleh UNESCO.

“Selamat Hari Batik Nasional, mari kita sama-sama jadikan batik sebagai indentitas daerah maupun  bangsa,” ujar Kapolres.

Kapolres juga menambahkan agar kita Lebih Semangat mencintai batik pada diri masyarakat Indonesia karena Batik juga telah menjadi bagian dari kehidupan kita.

“Kita harus bangga dan mencintai batik , karena batik juga telah menjadi bagian dari kehidupan kita,” tambah Kapolres.

Sumber : Humas Polres Bangka Barat

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *